Khaul Mbah Panggung, Walikota Minta Warga Menjaga Tradisi

Tegal – Wali Kota Tegal Dedy Yon Supriyono meminta kepada warga untuk tetap menjaga tradisi dalam Khaul Mbah Panggung di Kelurahan Pangggung, Kecamatan Tegal Timur, Minggu (7/4). Karena dengan khaul tersebut akan dapat mengingatkan dengan leluhur. Sehingga khaul yang dilaksanakan setiap tahun itu harus terus dilakukan.

“Dengan melihat makam, kita jadi mengetahui leluhur yang sebenarnya,” kata Wali Kota Tegal Dedy Yon Supriyono.

Sehingga khaul yang dilaksanakan setiap tahun tersebut untuk tetap dilakukan. Karena warga akan bisa mengetahui sejarah Mbah Panggung yang sebenarnya. Disamping itu, tradisi ini juga bagus untuk mendoakan leluhur.

“Semoga Khaul Mbah Panggung ini dapat terus dilaksanakan,” ujar Dedy.

Sementara itu, Camat Tegal Timur Zainal Ali Mukti menyampaikan kecamatan bersama kelurahan dan warga akan terus melaksanakan khaul tersebut. Karena hal itu sudah dilaksanakan setiap tahun. Dan dengan khaul dapat mengingatkan dengan penyebar Agama Islam di Tegal.

“Kami akan terus melaksanakan khaul itu, untuk terus menjaga tradisi,” ungkap Zainal

Berita Lainnya

Market Day, Siswa Dilatih Menjadi Pengusaha
Berita 16 Oct, 2019

Market Day, Siswa Dilatih Menjadi Pengusaha

Sejumlah siswa dan guru kelas SDIT Usamah sibuk menyulap halaman sekolah menjadi sebuah pasar kecil. Rabu, (16/10) mereka belajar menjadi…

135 Petugas Kebersihan Terima Bantuan Paket Sembako
Berita 22 Apr, 2020

135 Petugas Kebersihan Terima Bantuan Paket Sembako

TEGAL – Sebanyak 135 petugas kebersihan yang terdiri dari penyapu jalan, supir dan bongkar muat menerima bantuan paket sembako dari…

Buka Pembahasan Draft LKPJ, Wali Kota Minta OPD untuk Responsif
Berita 04 Mar, 2022

Buka Pembahasan Draft LKPJ, Wali Kota Minta OPD untuk Responsif

PEKALONGAN - Wali Kota Tegal H. Dedy Yon Supriyono meminta kepada Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di Lingkungan Pemerintah Kota Tegal…

Sosialisasi Pilkada, KPU Kota Tegal Gandeng Komunitas
Berita 12 Mar, 2018

Sosialisasi Pilkada, KPU Kota Tegal Gandeng Komunitas

BERITA FOTO-Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tegal bersama perwakilan komunitas sedang berdiskusi. Kegiatan itu bertajuk Pertemuan Organisasi dan Kelompok Sasaran…

Walikota Tegal Pimpin Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila
Berita 01 Oct, 2018

Walikota Tegal Pimpin Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila

TEGAL- Peringati Hari Kesaktian Pancasila, Pemerintah Kota Tegal menyelenggarakan Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2018 yang dilangsungkan di Halaman…

PS. Puslat Afat Juarai Liga I Tegal Junior 2020
Berita 29 Dec, 2020

PS. Puslat Afat Juarai Liga I Tegal Junior 2020

TEGAL - Persatuan Sepakbola (PS) Puslat Afat berhasil menjuarai Liga I Tegal Junior tahun 2020. penyerahan piala dan hadiah diserahkan…

Most from this category